Posts tagged: perubahan social

Pembangunan dan Perubahan Sosial Kawasan Mersing

comments Comments Off on Pembangunan dan Perubahan Sosial Kawasan Mersing
By , March 14, 2013 6:51 am

Oleh:
Prof. Dr. Koentjoro Soeparno
PPPPM-FSSK-UKM

Abstract
Mersing adalah wilayah potensial yang boleh dikembangkan pada sektor pelancongan. Ada beberapa historical capital yang merupakan heritage Mersing, yaitu di Mersing pernah berlangsung the first  steamboat sekaligus wilayah laluan pantai timur semenanjung yang menghubungkan Thailand, Kamboja, China dll dengan Singapore. Namun Heritage itu telah tiada.

Menjadikan Mersing sebagai wilayah pelancongan bukan hal mudah. Melalui internet boleh kita layari laman Mersing ini. Pembangunan dan perubahan sosial pun telah terjadi di Mersing. Ada positive dan juga negative impact dari pembangunan tourism  Mengingat sektor pelancongan sulit terlepas dari persoalan Sun, Sand and Sex, Pengembangan pelancongan di negara muslim seperti Malaysia ini perlu perancangan komunitas yang matang..Hal ini penting sebab dari gejala yang ada tampak bahwa pembangunan masih top down dan kurang melibatkan akar umbi.
Key words: historical capital, heritage, pembangunan, perubahan social  
                   community participation

Unduh berkas: Pembangunan dan Perubahan_Sosial Kawasan Mersing

Panorama Theme by Themocracy