Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Seksual Manusia Indonesia Masa Kini
Oleh:
Prof. Drs. Koentjoro, MBSc. PhD. Psikolog
Ketua Bagian Psikologi Sosial
Fakultas Psikologi
Universitas Gadjah Mada
Yogyakarta
koen_soeparno@yahoo.com.au
mobile: 0811259291
Pengantar
Masalah perilaku seks adalah masalah yang masuk pada wilayah privat-normatif yang selalu enak dibicarakan namun sangat sulit diteliti. Karena disamping sifatnya pemenuhan kebutuhan privat, ia juga normatif. Sifat normatif perilaku seks adalah perilaku yang terkait dengan masalah agama dan kelumrahan sosial budaya. Seorang mahasiswi semester 8 ditanya perihal ciuman ia akan cenderung menjawab pernah ciuman, meski ia belum pernah sama sekali dicium pacarnya atau bahkan belum pernah punya pacar. Kenapa mengaku terjadi perilaku itu? Karena kelumrahan sosial budaya dan agama. Sebaliknya seseorang yang telah sering melakukan hubungan seks ketika pacara, ia akan menjawab pada tingkat ciuman saja. Karena tingkatan perilaku itu masih diterima masyarakat. Continue reading 'Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Seksual Manusia Indonesia Masa Kini'»