Posts tagged: Pelacuran

Pelacuran Sebuah Problema Sosial Multi Perspektif

comments Comments Off on Pelacuran Sebuah Problema Sosial Multi Perspektif
By , March 14, 2013 6:47 am

Oleh:
Prof. DR.  Koentjoro,  bin Soeparno
Professor Pelawat pada Pusat Pengajian Psikologi dan Pembangunan Manusia
University Kebangsaan Malaysia

A.   Pengantar
Banyak pakar dan pengambil kebijakan yang hingga saat ini masih percaya pada asumsi bahwa pelacuran terjadi sebagai akibat kemiskinan. Menurut saya munculnya asumsi yang salah itu sebagai akibat dari penelitian periferi dan pergumulan asumsi, yang kemudian muncul sebagai  sebuah asumsi yang salah dan dipercaya oleh banyak orang. Bullough and Bullough (1996) menyatakan bahwa banyak pakar mendiskusikan masalah kosong tentang pelacuran; berangkat dari asumsinya kemudian terjadi polemik, muncul hipotesis; namun kesemuanya itu kosong dan tidak sesuai dengan kenyataan. Bullough and Bullough (1996) menyarankan bahwa untuk memahami pelacuran diperlukan penelitian yang sangat mendalam karena kompleksitas masalahnya. Continue reading 'Pelacuran Sebuah Problema Sosial Multi Perspektif'»

Panorama Theme by Themocracy